A.
ORGANISASI
PONDOK PESANTREN ROUDLOTUL HUFFADH KALIREJO UNDAAN KUDUS
Pada awal-awal berdirinya Pondok
Pesantren AL-Qur’an Roudlotul Huffadh Kalirejo Undaan Kudus Struktur Kepengurusan
Pondok Pesantren masih sangat sederhana,
yang terdiri dari Lurah Pondok/ Ketua Pondok, Sekretaris dan Bendahara, di Pondok
Pesantren. Karena itu dilakukanlah perubahan kepengurusan baik untuk Pondok
Pesantren Putra maupun Pondok Pesantren Putri.
Adapun untuk kesehatan di tangani
langsung oleh Seksi Kesehatan
ini juga sangat membantu segala unsur kegiatan baik yang
diadakan oleh ketua maupun kepengurusan yang lainya dalam bidang pelayanan kesehatan.
B. SARANA DAN PRASARANA
Sarana
serta fasilitas merupakan
salah satu unsur penting dalam suatu kelembagaan, termasuk lembaga pendidikan.
sehingga bisa dikatakan bahwa sarana merupakan penunjang keberhasilan proses
kegiatan pesantren. Adapun
bentuk-bentuk sarana fasilitas yang dimiliki Pondok Pesantren Roudlotul Huffadh Kalirejo Undaan Kudus dibagi
kedalam tiga kategori antara lain :
1. Fasilitas Umum
a. Mushola Putra-Putri
Mushola merupakan sarana yang
sangat penting karena ditempat inilah semua kegiatan terpusat, mulai dari sholat
jama’ah, setoran hafalan,
majlis ta’lim dan kegiatan-kegiatan ilmiah.
b.
Koperasi
Pesantren
Koperasi pondok pesantren
adalah sekumpulan para santiwan/santriwati yang bekerja sama untuk kepentingan
mereka sendiri dan menggunakan modal mereka senidiri. Maka, dapat di artikan
koperasi pondok pesantren mempunyai asas; dari santi,
oleh santri dan untuk kesanti. Adapun
pengelolan koperasi ini dikelola santri itu sendiri yang
dipimpin oleh salah satu ketua dan di awasi
oleh pengasuh pondok pesantren.
a) Asrama
Asrama
santri, dalam keadaan sangat sederhana terdiri dari enam (6) kamar dan bangunan
berada diselatan mushola menghadap ke utara.
b) Fasilitas MCK
Fasilitas
MCK Pondok Pesantren AL-Qur’an Roudlotul Huffadh putra sangat memadai. Fasilitas ini
terletak disebelah barata
Pondok Pesantren putra yaitu berupa 1
kmar mandi dan 4
WC, 4 kran wudhu dan 1 tempat cuci pakaian.
3. Fasilitas Khusus Santri
Putri
Pondok
Pesantren Roudlotul Huffadh
Putri berada di timurnya
dalem romoo yai,
memiliki fasilitas sebagai berikut:
a) Asrama
Asrama
putri terdiri dari enam (7)
kamar yang masing-masing berukuran 3x3,5 m dengan lantai keramik, setiap kamar
diisi 6-7 santri. Asrama ini dilengkapi dengan kamar mandi dan WC.
b)
Fasilitas
MCK
Fasilitas
MCK Pondok Pesantren Al;-Qur’an Roudlotul Huffadh putri sangat memadai. Fasilitas ini
terletak disebelah selatan pondok
putri yaitu berupa 1
kmar mandi dan 4
WC, 4 kran
wudhu dan 1 tempat
cuci pakaian.
Aktivitas Pondok Pesantren Al-Qur’an "Roudlotul
Huffadh"
Kalirejo Undaan Kudus
Jadwal Kegiatan Santri Pon-Pes. "Roudlotul Huffadh" Kalirejo Undaan Kudus.
Waktu
|
Kegiatan
|
Keterangan
|
04.00 – 05.00
|
Jama'ah Sholat Subuh
|
|
05.30 - 06.30
|
Ngaji Al-Qur’an (Bilghoib)
|
Setiap ba’da Shubuh kecuali Selasa dan Jum’at
|
06.30 – 08.30
|
Sholat Dhuha
|
|
10.00 – 10.30
|
Waktu Muroja’ah
|
|
10.30 – 11.30
|
Istirahat
|
|
11.30 – 13.00
|
Jama'ah Sholat Dzuhur
|
|
13.30 – 16.00
|
Istirahat/Waktu Muroja’ah
|
|
16.00 – 16.15
|
Jama'ah Sholat Ashar
|
|
16.15 – 17.35
|
Ngaji Al-Qur’an (Bilghoib)
|
Setiap ba’da ashar kecuali Selasa dan Jum’at
|
17.35 - 18.00
|
Jama'ah Sholat Maghrib
|
|
18.00 – 18.30.
|
Al-Qur’an (Binadhor)
|
Setiap Malam kecuali Jum’at
|
20.00 – 20.30
|
Jama'ah Sholat Isya'
|
|
20.30 – 21.00
|
Pengajian kitab kuning, Membuat
Setoran Tambahan,
Albarzanji,
|
Al-Barzanji setiap malam jum’at
|
21.30 – 03.00
|
Istirahat
|
|
03.00 – 04.00
|
Sholat Tahajjud dan Menanti Sholat
Shubuh
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar